
Selain Immutable, Pure Function adalah salah satu principle dari Functional Programming yang juga bermanfaat dan bisa diimplementasikan pada Object Oriented Programming (OOP). Pure Function artinya function atau method tersebut isinya murni logika saja tanpa efek samping terhadap objek atau value lainnya di luar function tersebut dan output value-nya selalu sama…